1. Titik B (2,4) ditranslasikan oleh kemudian dilanjutkan dengan . Bayangan titik B adalah...
2. T1 dan T2 adalah transformasi yang masing-masing bersesuaian dengan dan . Ditentukan T = T1 o T2, maka transformasi T bersesuaian dengan matriks...
3. Bayangan titik A (4,1) oleh pencerminan terhadap garis x = 2 dilanjutkan pencerminan terhadap garis x = 5 adalah titik...
4. T1 adalah transformasi yang bersesuaian dengan matriks dan T2 adalah transformasi yang bersesuaian dengan matriks . Bayangan A (m,n) oleh transformasi T1 o T2 adalah (-9,7). Nilai m + n =...
5. Bayangan segitiga ABC dengan A (2,1), B(6,1), C (5,3) karena refleksi terhadap sumbu y dilanjutkan rotasi (0,90o ) adalah...
Itulah Contoh Soal Komposisi Transformasi Geometri Matematika Minat kelas 12,
Semoga bermanfaat...
No comments:
Post a Comment